Diduga Proyek Siluman, Pengerjaan TPT Dari Dinas PUPR Provinsi.Banten Kp.Tapos di soroti ketua Karangtaruna Desa Cijengkol

    Diduga Proyek Siluman, Pengerjaan TPT  Dari Dinas PUPR Provinsi.Banten Kp.Tapos di soroti ketua Karangtaruna Desa Cijengkol

    Lebak, publikBanten id.Cilograng - Proyek pembangunan tembok penahan tanah (TPT) menjadi sorotan ketua karangtaruna Desa cijengkol. Pasalnya proyek yang berlokasi di Jalan raya nasional Bayah-Cibareno, kp.Tapos Desa Cijengkol, Kecamatan Cilograng, Kabupaten Lebak belum diketahui asal muasalnya.

    Padahal pengerjaannya sudah berlangsung sekitar satu pekan. Namun sampai saat ini belum diketahui siapa pihak pelaksananya.

    “Kami tidak tahu kapan proyek itu mulai dikerjakan. Cuma seminggu terakhir terlihat proses pengurukan tanah di lokasi, ” ungkap ketua karangtaruna Desa cijengkol pada awak media ,
    jumat (29/12/2023).

    Apalagi, di lokasi pengerjaan papan nama kegiatan, sumber dana dan alokasi anggaran tidak terpasang. “Entah siapa yang mengerjakan, karena tidak ada papan informasinya, ” ucapnya.

    Menurut Nasarudin, seharusnya pemerintah memberikan informasi seluas-luasnya perihal proyek yang akan dilaksanakan. Sehingga tidak membuat keresahan di kalangan masyarakat. Dengan seperti ini, sambung dia, masyarakat akan beranggapan kalau proyek itu adalah proyek siluman.

    Parahnya lagi, dalam pekerjaan tersebut tidak di libatkan warga sekitar yang notabennya seharusnya pemborong memberdayakan masyarakat lokal.

    “diharapkan pihak pemborong TPT  pemenang tender melakukan sosialisasi terlebih dahulu agar peran serta masyarakat dapat ikut dilibatkan bukan sebaliknya dari luar masyarakat sekitar." tutup ketua karangtaruna Desa Cijengkol.

    masih di lokasi yang sama, saat awak media bersama ketua karang taruna desa mengkonfirmasi Herna mandor proyek tpt,  temui saja  pak endang atau ke kantor Bintang beton selatan di sukahujan, proyek ini dari dinas PUPR provinsi Banten(dalihnya)

    Kemudian, awak media mendatangi kantor Bintang beton selatan namun amat disayangkan baik itu pemborong ataupun admin kantor tidak ada di tempat.tungkas security

    ( Tim media/*Red)

    dinas pupr provinsi banten - tipikor polda banten - pj.gubernur banten
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Audiensi di Puskesmas Malingping Berakhir...

    Artikel Berikutnya

    Capaian Kinerja Polda Banten Selama Tahun...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Pemilik Kios di Kecamatan Cirinten dan Bojongmanik Menjual Pupuk Bersubsidi, Sesuai Dengan Harga HET
    Audiensi di Puskesmas Malingping Berakhir Ricuh, Pelaku di Polisikan
    Oknum Kades di Kecamatan Cilograng Bertahun-Tahun Kuasai Kartu BPNT Warga
    Kumala PW Rangkasbitung Meminta Aparat penegak hukum ( APH)  agar segera Tuntaskan Korban Demonstrasi 23 September 2024
    Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik melaksanakan Kegiatan giat Bimtek Pelaksanaan Tahapan Penghitungan dan Rekapitulasi (Sirekap) Pemilu Tahun 2024 di Desa Gunung Batu dalam rangka Coling sytem Pemilu 2024 Desa Gunung batu Kec.Cilograng
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Keluarga Korban Pembunuhan Mahasiswa 6 Tahun Silam Mempertanyakan Perkembangan Kasus
    Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik melaksanakan Kegiatan giat Bimtek Pelaksanaan Tahapan Penghitungan dan Rekapitulasi (Sirekap) Pemilu Tahun 2024 di Desa Gunung Batu dalam rangka Coling sytem Pemilu 2024 Desa Gunung batu Kec.Cilograng
    Milad Kesatu Almama, Gelar Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
    Dompet Dhuafa Salurkan Kitab Bagi Pesantren Kebakaran di Malingping 
    Adakan Bazar Di Terminal Simpang, Ombak : Rugikan Pengusaha Kecil UMKM Setempat
    Kapolres Lebak dampingi Kapolda Banten melaksanakan Program Suling  di Ponpes Modern Al-Kanza Cibadak
    Musyawarah Desa Cijengkol Serah Terima kan ( MDST) Pekerjaan Fisik Dana Desa Tahun anggaran 2024
    Oknum Pengusaha Batu Bara Ilegal Gaya Preman, Ketua Ormas BPPKB DPAC Bayah : Tidak Ada Yang Kebal Hukum
    Adakan Family Gathering dan Sayap Plus, Jaringgarudankri.com

    Tags