Cegah Barang Barang Berbahaya Di Kalangan Pelajar Polsek Bayah Polres Lebak Gelar Razia di Sekolah

    Cegah Barang Barang Berbahaya Di Kalangan Pelajar Polsek Bayah Polres Lebak Gelar Razia di Sekolah

    Lebak, PublikBanten id Bayah -  Guna mencegah adanya barang-barang berbahaya seperti senjata tajam, Minuman keras, dan Narkoba di kalangan pelajar, Polsek Bayah Polres Lebak menggelar razia di SMPN 1 Bayah. pada Kamis (01/02/2024)pagi.

    Adapun razia dipimpin oleh Kapolsek Bayah Polres Lebak AKP Malik Abraham S.Pd bekerjasama dengan pihak sekolah setempat. Razia pun mendapat respons positif dari Kepala SMPN 1 Bayah Suparman S.Pd., M.Si

    Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK., Melalui Kapolsek Bayah Polres Lebak AKP Malik Abraham S.Pd., “Razia ini juga bertujuan memberikan pemahaman kepada seluruh pelajar bahwa, Membawa, Menyimpan dan atau Menggunakan senjata tajam, minuman keras maupun narkoba adalah perbuatan yang bertentangan dengan hukum dan ada sanksi pidananya, ”ucap AKp Malik Abraham

    Lebih lanjut dalam razia tersebut, Tidak ditemukan adanya barang-barang berbahaya. Meski demikian, Kapolsek Bayah Polres Lebak menegaskan, Razia serupa terus dilaksanakan, Termasuk di sekolah-sekolah lainnya.

    Razia terus kami lakukan, Tujuannya mencegah aksi kenakalan remaja sekaligus menciptakan lingkungan sekolah yang aman dan nyaman, ”tukas Akp Malik Abraham

    Sementara itu di tempat yang sama Kepala SMPN 1 Bayah Suparman S.Pd., M.Si mengucapkan Banyak terima kasih kepada Kapolsek Bayah Polres Labak beserta jajaran nya yang telah bekerjasama dengan SMPN 1 Bayah melaksanakan kegiatan Razia dalam rangka mencegah barang barang berbahaya di kalangan Pelajar dan mencegah aksi tawuran antar sekolah 

    Sekali lagi saya ucapkan banyak terimakasih semoga kedepan nya kegiatan ini akan rutin terus di laksanakan jajaran Polsek Bayah Polres Lebak, "tutupnya

    ( Tim media*Red)

    humas polri
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Kepala Desa Cikatomas menjawab soal Tidak...

    Artikel Berikutnya

    Diduga Oknum Kades Cikamunding Belum masuk...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Pemilik Kios di Kecamatan Cirinten dan Bojongmanik Menjual Pupuk Bersubsidi, Sesuai Dengan Harga HET
    Audiensi di Puskesmas Malingping Berakhir Ricuh, Pelaku di Polisikan
    Oknum Kades di Kecamatan Cilograng Bertahun-Tahun Kuasai Kartu BPNT Warga
    Kumala PW Rangkasbitung Meminta Aparat penegak hukum ( APH)  agar segera Tuntaskan Korban Demonstrasi 23 September 2024
    Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik melaksanakan Kegiatan giat Bimtek Pelaksanaan Tahapan Penghitungan dan Rekapitulasi (Sirekap) Pemilu Tahun 2024 di Desa Gunung Batu dalam rangka Coling sytem Pemilu 2024 Desa Gunung batu Kec.Cilograng
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Keluarga Korban Pembunuhan Mahasiswa 6 Tahun Silam Mempertanyakan Perkembangan Kasus
    Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik melaksanakan Kegiatan giat Bimtek Pelaksanaan Tahapan Penghitungan dan Rekapitulasi (Sirekap) Pemilu Tahun 2024 di Desa Gunung Batu dalam rangka Coling sytem Pemilu 2024 Desa Gunung batu Kec.Cilograng
    Milad Kesatu Almama, Gelar Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
    Dompet Dhuafa Salurkan Kitab Bagi Pesantren Kebakaran di Malingping 
    Adakan Bazar Di Terminal Simpang, Ombak : Rugikan Pengusaha Kecil UMKM Setempat
    Kapolres Lebak dampingi Kapolda Banten melaksanakan Program Suling  di Ponpes Modern Al-Kanza Cibadak
    Musyawarah Desa Cijengkol Serah Terima kan ( MDST) Pekerjaan Fisik Dana Desa Tahun anggaran 2024
    Oknum Pengusaha Batu Bara Ilegal Gaya Preman, Ketua Ormas BPPKB DPAC Bayah : Tidak Ada Yang Kebal Hukum
    Adakan Family Gathering dan Sayap Plus, Jaringgarudankri.com

    Tags